Viar kembal luncurkan motor sport yang konon akan diberi nama Viar Vix R200. dan soal cc nya pasti sesuai dengan nama dibelakangnya yakni 200cc, Kalau dilirik dari bodynya yang sport, Viar Vix R200 mirip dengan motor sport Honda CBR 250R.
Yang paling mencolok adalah bagian samping fairing dan buntutnya. Yang membedakan motor ini dengan Honda CBR 250R
adalah motor ini punya suspensi depan upside down dan pastinya mereknya
sob. Sekarang ada sekilas pertanyaan kecil dibenak saya, soal harganya
yang mencapai perbedaan 20 jutaan dengan Honda CBR 250R. Pertanyaanya adalah jika motor Viar Vix R200 sudah resmi dikeluarkan dengan harga 20 juta lebih murah, kira-kira pilih yang mana ya?? hahaha..
Kalau tidak percaya tentang apa yang saya bilang tadi tentang kemiripan Viar Vix R200 dengan Honda CBR 250R, lihat saja dibawah ini betapa mencoloknya persamaan keduanya.
Viar Vix R 200
Dengan Honda CBR 250 R
Tapi, itulah kejagoan dari perusahaan pembuat Viar Vix R200.
Mereka mencontek produk motor sport yang ramai dibicarakan publik dan
ramai dikalangan anak muda ini dan menjadikan ini jadi sebuah peluang.
Dan jagonya lagi, Perusahaan Viar Vix R200 ini, membuat satu produk yang warna hijau yang disukai banyak orang dikalangan penggemar motor sport ini.
Dan sekarang anda sudah melihat persamaan body Viar Vix R200 dengan Honda CBR 250R, dari gambar yang telah saya sediakan dalam blog ini. Tapi, sayangnya Viar Vix R200, belum pasti kapan resmi akan diluncurkan. Tapi mungkin Viar Vix R200 sudah akan diluncurkan di pertengahan tahun 2013 nanti.
Soal body Viar Vix R200 sudah bersaing dengan produk-produk motor sport kelas atas lainnya, dan Soal harga, Viar vix R200
sudah pasti bersaing juga. Dan sekarang, sudah banyak orang yang
menanti-nanti motor sport yang satu ini, termasuk juga saya, dan anda
sebagai penggemar motor sport pastinya.
Sekianlah persembahan saya untuk anda pada blog ini, dan semoga bermanfaat bagi anda sebagai pembaca. Sekian,,,,,
sumber : http://blogmodifikasimotor.blogspot.com/2012/12/viar-luncurkan-produk-mirip-honda-cbr.html